Aspiring Air

Aspiring Air
IATA ICAO Kode panggil
OI - Aspiring
Didirikan1974 (1974)
PenghubungBandar Udara Wanaka, Wanaka, Selandia Baru
Armada4
TujuanQueenstown
Kantor pusatP.O.Box 68, Wanaka, Selandia Baru
Tokoh utamaBarrie McHaffie (Direktur Pelaksana)
Situs webaspiringair.com

Aspiring Air adalah maskapai penerbangan yang berbasis di Wanaka, Selandia Baru. Maskapai penerbangan ini melayani penerbangan sewaan di Alpen selatan, Selandia Baru dan penerbangan sebanyak tiga kali ke Queenstown, dengan penerbangan lanjutan bersama Air New Zealand. Basis utama maskapai penerbangan ini di Bandar Udara Wanaka.[1]

Armada

Armada Aspiring Air terdiri dari beberapa pesawat (per November 2012):[1][2]

  • 2 Britten-Norman BN2A Islander
  • 1 Cessna 177 Cardinal
  • 1 Cessna 172 Skyhawk

Referensi

  1. ^ a b "Directory: World Airlines". Flight International. 2007-03-27. hlm. 78. 
  2. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-12-05. Diakses tanggal 2013-03-11. 

Pranala luar

  • Situs resmi Aspiring Air
  • l
  • b
  • s
Maskapai penerbangan Selandia Baru
Penumpang berjadwal
Civil Air Ensign of New Zealand
Kargo / sewaan / scenic
  • Air Fiordland
  • Air Freight NZ
  • Air Milford
  • Air Napier
  • Air Post
  • Air Safaris
  • Air Wakatipu
  • Air Wanganui
  • Air West Coast
  • Airwork
  • Glenorchy Air
  • Mainland Air
  • Mountain Air
  • Skylink
  • Real Journeys
  • SouthernDC3
  • Southernalpsair
  • Vincent Aviation
Berhenti
  • Air National
  • Air Travel (NZ) Ltd
  • Ansett New Zealand
  • CityJet
  • flyDirect
  • Freedom Air
  • Island Air Charters
  • KiwiJet
  • Kiwi International
  • NAC
  • Newmans Air
  • Origin Pacific Airways
  • Pacific Blue Airlines
  • Sea Bee Air
  • Skybus
  • SPANZ
  • Straits Air Freight Express
  • Tasman Empire Airways Limited
  • Tourist Air Travel
  • Trans-Island Airways
  • Union Airways
Ikon rintisan

Artikel bertopik maskapai penerbangan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s