Lighthouse Tower

Lighthouse Tower
Malam hari
Peta
Informasi umum
LokasiDIFC, Dubai
Perkiraan rampung2010
Pembukaan2011 (jadwal)
Tinggi
Menara antena400 m (1.312 ft)
Data teknis
Jumlah lantai66
Luas lantai84.000 m2 (904.168 sq ft)
Desain dan konstruksi
ArsitekAtkins
PengembangDIFC

Lighthouse Tower merupakan sebuah pencakar langit komersial supertinggi yang disetujui untuk pembangunannya di Dubai, Uni Emirat Arab. Dibangun di DIFC, setinggi 400 m (1.312 kaki) dan memiliki 66 tingkat. Menara ini adalah sebuah Bangunan Hijau dengan gerbang raksasa yang diipasang untuk mengurangi jejak karbon dan menghemat energi.[1]

Aspek lingkungan

Akan terdapat tiga turbin angin besar 225 kW di bangunan untuk menghasilkan listrik. Juga 4.000 panel solar untuk menghasilkan listrik tambahan. Menara tersebut juga mengurangi konsumsi energinya sebanyak 65% dan konsumsi air sebesar 40%. Dirancang oleh Atkins Group.

Lihat pula

Catatan kaki

  1. ^ "AtkinsDesign website". Diakses tanggal 2007-08-22. 
  • Treehugger article Diarsipkan 2008-04-20 di Wayback Machine.
  • [1] Diarsipkan 2007-06-21 di Wayback Machine.
  • Emporis.com

Koordinat: 25°12′45.45″N 55°16′51.49″E / 25.2126250°N 55.2809694°E / 25.2126250; 55.2809694

  • l
  • b
  • s
Pencakar langit masa depan di Dubai
Sedang dibangun
Disetujui
Direncanakan
Lihat pula


Uni Emirat Arab

Artikel bertopik Uni Emirat Arab ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s